Semua Akan Siap Pada Waktunya

Pagi ini, entah kenapa tiba-tiba pikiranku diusik sama sesuatu hal yang nggak penting. "Karena pada akhirnya mereka akan pergi, dengan keluarganya sendiri." Kalimat itu muncul gitu aja di kepala, pas inget temen segrup di SMA dulu ada yang udah nikah seorang. Dua orangnya baru di-DP-in. Dan, duanya lagi masih belum ada tanda-tanda perubahan status. (It's me and Ciciw). ...

KEEP READING...

Saturday, March 25, 2017